Jumat, 22 Januari 2016

SOSIALISASI DAN UJIAN NASIONAL SERTIFIKASI AHLI PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH SESUAI PERPRES 54/2010 DAN PERUBAHANNYA (PERPRES 54/2010, 35/2012, 70/2012, 172/2014 DAN NO.4/2015)



Dengan Hormat,
Dalam Rangka menyelenggarakan Bimbingan Teknis serta Ujian Sertifikasi Keahlian Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah sesuai Perpres 54/2010 beserta perubahannya. Untuk itu kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), Anggota/Panitia Pengadaan dan Pejabat / Karyawan Lainnya yang belum memiliki Sertifikat Ahli Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah untuk mengikuti Bimbingan Teknis serta Ujian Sertifikasi Keahlian Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Tingkat Dasar sesuai Perpres 54/2010 berikut perubahannya, menggunakan Media Komputer Daring (Online); sesuai dengan Perka LKPP No. 9 Tahun 2014 Bab. VI pasal 19 berlaku mulai Tahun 2016 di seluruh Indonesia.
Dengan menggunakan metode pengajaran yang sistimatis, didukung narasumber  profesional serta berpengalaman dalam pelaksanaan kegiatan pengadaan  barang/jasa pemerintah, diharapkan peserta dapat memahami isi serta pelaksanaan Perpres 54/2010 berikut Perubahannya, sehingga menghasilkan tingkat kelulusan cukup tinggi.  Adapun  Tempat Pelaksanaan dan Jadwal kegiatan untuk Semester Pertama sebagai berikut :
TEMPAT     : Hotel Losari Roxy  Jl.KH.Hasyim Ashari No.41 - Jakarta Pusat 10150 

WAKTU    :
Januari’16
Februari’16
Maret’16
April’16
Mei’16
Juni’16
Tanggal
19 – 22
16 - 19
15 – 18
12 - 15
17 – 20
14 –17

2 Minggu sebelum pelaksanaan, jadwal ujian diatas ada di Website (www.lkpp.go.id)  Adapun biaya kontribusi  (Tas, Modul, Materi, CD, Konsumsi, Atk, LAPTOP dan Peralatan Ujian) untuk setiap peserta :
a.    Rp.  4.700.000,- ( empat juta tujuh ratus ribu rupiah), penginapan (twin sharing) 4 malam 5 hari, cek in satu hari sebelum tanggal pelaksanaan & cek out  setelah pelaksanaan (ujian)
b.    Rp. 3.500.000,-(Tiga juta lima ratus ribu rupiah) Biaya Bimtek + Ujian tanpa penginapan
c.    Biaya Sosialisasi Rp. 2.500.000,- ( dua juta lima ratus ribu rupiah ) tanpa penginapan
d.    Biaya Ujian Saja Rp. 1.200.000,- (satu juta dua ratus ribu rupiah)

Informasi Pendaftaran :
Herman Firmansyah
Nomor HP : 0821-25-777-110 / 0812-8111-4110. 
PIN BB      : 2B0526A4
Email         : Herman_pusppemnas@ymail.com
Gmail        : Pusppemnas@gmail.com


0 komentar: